Mengenal Rambu Lalu Lintas Kelas III
Rambu lalu lintas dibuat agar kita mendapatkan kenyamanan saat berada di jalan. Dengan begitu kita semua wajib untuk mentaati peraturan atau rambu di jalan.
Tahukah kamu bahwa rambu lalu lintas dibagi menjadi 3 jenis? Masing-masing memiliki ciri dan kegunaan. Mau tahu? Yuk simak video berikut!